Soal Umroh dan Haji Menteri Agama Sebut Akan Berangkat ke Arab Saudi

POSBELITUNG.CO, BELITUNG -- Keberangkatan Umroh dan Haji di seluruh Indonesia hingga sekarang ini belum ada kejelasan dari Pemerintah Arab Saudi.
Maka dari Menteri Agama H Yaqut Cholil Qousmas sudah merencanakan akan memberangkatkan ke Arab Saudi. Rencana ia akan berangkat ke Arab Saudi pada akhir tahun 2021 ini.
"Mudah - mudahan saya akhir tahun ini, kalau tidak ada halangan akan berangkat ke Arab Saudi bertanya langsung soal itu (keberangkatan umroh dan haji)," kata Menteri Agama kepada posbelitung.co, Sabtu (2/10/2021) ketika berada di Belitung.
(Posbelitung.co/Disa Aryandi)
0 Response to "Soal Umroh dan Haji Menteri Agama Sebut Akan Berangkat ke Arab Saudi"
Post a Comment